Jasa Undangan Digital Pernikahan Kekinian Dalam Bentuk Website


Jasa Undangan Pernikahan Digital Website

ENKOSAUndangan Digital menjadi alternatif yang lebih terjangkau dibandingkan menggunakan undangan tradisional dalam bentuk fisik.

Selain mudah dikirimkan, undangan digital juga turut serta mengkampanyekan hidup yang ramah lingkungan.

Dengan menggunakan undangan online, hampir semuanya menjadi lebih mudah.

Apalagi penetrasi pengguna smartphone dan internet yang sangat tinggi di Indonesia.

Hal tersebut akan membuat undangan digital disukai oleh banyak orang, karena terlihat lebih sederhana namun tidak mengurangi fungsi utama dari sebuah undangan.

Tampilan undangan yang responsif  dan mudah digunakan menjadi nilai tambah tersendiri. Selain itu template undangan yang bermacam-macam dapat menyesuaikan dengan seleramu.

Undangan pernikahanmu akan terlihat sangat kekinian dan modern.

Biaya Pembuatan Undangan Pernikahan Digital atau Undangan Online Website

Dalam membuat undangan digital tentu tidak semua orang dapat melakukannya. Untuk urusan ini serahkan pada jasa undangan digital website Enkosa yang sudah berpengalaman di bidangnya.

Dalam hal biaya kamu tidak perlu khawatir, jika dibandingkan dengan undangan fisik maka undangan digital jauh lebih murah pembuatannya.

Jika Kamu membuat undangan fisik dengan harga Rp 3.000,- sampai dengan Rp 20.000,- per lembar undangan.

Maka jika membuat sebanyak 500 undangan bisa terlihat total biaya yang harus dikeluarkan, berkisar Rp 1,500,000 s/d Rp 10,000,000. Sangat besar bukan hanya untuk urusan undangan.

Kemudian jika kamu sudah membuat undangan dalam bentuk fisik. Pekerjaan selanjutnya jauh lebih merepotkan.

Karena kamu harus mengirimkan undangan tersebut satu per satu kepada teman-teman maupun kenalanmu diluar sana.

Hal tersebut tentu saja membuat budget pernikahan akan membengkak hanya untuk undangan dan segala macam turunannya.

Berbeda jika menggunakan undangan digital. Hanya perlu mengeluarkan uang sekali saja untuk pembuatan undangan digital ini.

Selanjutnya hanya perlu mengirimkan link undangan tersebut melalui sosial media atau pesan WhatsApp.

Kamu akan mendapatkan url atau link custom sesuai selera, seperti enkosa.com/namamu-namapasangan. Sangat simple dan mudah, tidak perlu bersusah payah bukan?

Harga Jasa Undangan Digital Website di Enkosa Wedding Invitation

Dibawah ini adalah harga undangan digital website yang kami kelompokan menjadi tiga paket, berikut daftar paketnya:

*Revisi ^minor maksimal 1 Bulan / *Galeri maksimal 12 Foto

jasa undangan pernikahan online dalam bentuk website yang dikemas dengan cantik
Desain 1
jasa undangan pernikahan online dalam bentuk website yang dikemas dengan cantik
Desain 2
jasa undangan pernikahan online dalam bentuk website yang dikemas dengan cantik
Desain 3

Portofolio Jasa Undangan Online Enkosa

Untuk urusan tampilan undangannya, tidak perlu khawatir. Karena kami telah menyediakan puluhan template undangan digital yang bisa kamu pilih sesuka hati.

Selain itu juga gratis revisi hingga batas waktu tertentu sampai undangan digital ini cocok dengan Kamu maupun pasangan Kamu.

Biaya pembuatan undangan memiliki rentang harga yang bervariasi. Namun di Enkosa Wedding Invitation dijamin harganya dapat bersaing dengan jasa di luar sana.

Harga yang mahal belum tentu hasilnya memuaskan, sebaliknya harga yang murah juga belum tentu tidak bagus hasilnya.

Biaya yang kami tawarkan hanya Rp 100.000,- untuk pembuatan undangan digital ini, cukup terjangkau bukan?

Dibandingkan dengan biaya pembuatan undangan fisik, tentu biaya pembuatan undangan digital di Enkosa Wedding Invitation ini jauh lebih terjangkau.

Selain itu kami juga memberikan kesempatan untuk melakukan revisi jika undangan digital tersebut kurang cocok dengan seleramu.

Mengenai biaya revisinya, kami berikan gratis sampai mendapatkan kepuasan atas undangan pernikahan online tersebut.

Setelah itu undangan dapat disebarkan dengan lebih mudah melalui jaringan sosial media, maupun pesan instan seperti Facebook, Instagram, Twitter, WhatsApp, Telegram dan lain sebagainya.

Desain Undangan Pernikahan Online Website

Desain undangan pernikahan digital telah kami siapkan lebih dari 50 desain yang bisa dipilih sesuai selera.

Kamu tidak perlu khawatir kehabisan ide, karena di jasa pembuatan undangan pernikahan digital Enkosa Wedding Invitation memiliki banyak sekali desain yang bisa membantumu dan pasanganmu dalam memilih desain.

Yang perlu kamu siapkan dalam pembuatan undangan digital pernikahan ini hanyalah beberapa gambar prewedding, detail acara waktu dan tempat, dan lokasi acara.

Jika kamu masih kesulitan dan belum paham dengan konsep undangan online pernikahan ini, jangan sungkan untuk menghubungi kami ya.

Untuk melihat desain dari template undangan pernikahan online nya kamu bisa klik gambar desain dibawah ini.

Diatas adalah segelintir desain yang telah kami sediakan untuk Undangan Online Pernikahan. Anda bebas memilih desain di atas sesuai selera Anda.

Silahkan klik pada desain di atas untuk melihat contoh simulasi desain agar Anda mendapatkan gambarannya.

Semua fitur yang terdapat dalam desain tersebut bisa Anda dapatkan secara gratis, ataupun bisa dikurangi.

Namun untuk menambahkan fitur tertentu bisa dibicarakan nantinya. Bagaimana tertarik dengan undangan online? Sangat masuk akal jika kamu masih bingung mengenai konsep undangan online.

Kekurangan Undangan Online Pernikahan Website

Mungkin kamu ragu menggunakan undangan online karena akan terkesan seperti berikut:

  • Kurang berkesan
  • Tidak sopan
  • Malas
  • Pelit, dan
  • Lain sebagainya

Wajar jika kamu memiliki pemikiran tersebut. Meskipun undangan online bukan hal baru lagi, namun banyak yang masih berpikir demikian.

Faktanya, di era yang serba mobile saat ini. Semuanya serba digital. Bahkan media cetak pun saat ini sudah bertransformasi menjadi digital.

Tidak terkecuali Layang atau Undangan. Sekarang ini sudah bukan hal baru lagi mengirimkan undangan dalam bentuk digital atau website.

Disamping kekurangan tersebut, undangan online jauh lebih banyak manfaatnya.

Sedangkan kekurangan yang terbesit dalam pikiran seperti daftar diatas, sudah tidak relevan lagi dengan kondisi zaman sekarang yang sangat mobile.

Kelebihan Undangan Online Pernikahan Website

Seperti yang sudah sedikit kami singgung di awal, bahwa undangan digital atau undangan online memiliki banyak sekali manfaat. Diantaranya adalah sebagai berikut:

1. Pembuatan Undangan Lebih Murah

Biaya pembuatan undangan online relatif lebih murah dibandingkan undangan fisik. Hanya perlu sekali bayar untuk dapat diakses hingga bertahun-tahun.

2. Pembuatan Undangan Dengan Lebih Mudah

Lebih mudah pembuatannya. Karena tidak perlu mockup yang menyita waktu dan materi.

3. Undangan Lebih Simple

Jauh lebih sederhana dibandingkan Undangan Fisik. Disamping kesederhanaan tersebut menyimpan berbagai kelebihan yang tidak dapat ditemukan di undangan cetak.

4. Tampilan Undangan Menjadi Modern

Memaksimalkan penggunaan smartphone dengan undangan digital. Tidak hanya Handphone saja yang Smart, namun penggunaannya juga Smart.

5. Undangan Online Website Dapat Diakses Siapa Saja

Tentu siapa saja dapat mengakses undangan tersebut, sampai kapanpun tanpa ada batas waktu. Karena sejatinya undangan adalah untuk menginformasikan.

Kalau seluruh dunia dapat kita informasikan, kenapa tidak?

Apalagi moment bahagia sekali seumur hidup ini, pasti harapannya semua orang tahu bukan?

6. Undangan Website Dapat Dijadikan Album Online

Foto-foto yang kamu dapatkan selama Prewed, maupun foto selama berlangsungnya pernikahan dapat disimpan dalam undangan tersebut. Bicarakan dengan kami untuk fitur ini.

7. Undangan Website Lebih Bermakna Untuk Pasangan

Tentu akan jauh lebih bermakna untuk mempelai. Karena undangan online tersebut bisa diakses oleh siapa saja, dan dapat diisi dengan apapun.

Seperti foto kenangan, foto ketika pertama kali bertemu, kisah cinta, atau hal-hal lain yang memiliki memory manis.

Tidak hanya itu saja, di undangan website ini kita bisa mendapatkan interaksi secara langsung dari penerima undangan berupa ucapan selamat dan doa.

8. Undangan Website Lebih Keren

Tentu saja keren. Belum banyak mempelai menggunakan undangan online. Meskipun bukan hal baru, namun masih belum banyak seperti undangan cetak.

Jadikan dirimu dan pasanganmu menjadi yang pertama di antara keluarga dan teman-temanmu menggunakan undangan online ini.

9. Undangan Online Tidak Lekang Oleh Zaman

Undangan online ini bisa diakses sampai kapanpun jika kamu menghendakinya. Bahkan sampai bertahun-tahun selama jasa undangan digital website kami tetap eksis.

Nah, itulah berbagai kelebihan undangan online pernikahan untuk saat ini yang bisa kami sampaikan. Mudah-mudahan kamu mau menggunakan jasa kami ya.

Kalau kamu masih ragu, tidak masalah. Kami sangat terbuka jika kamu mau berkonsultasi atas kendala undangan yang kamu inginkan.

Jangan sungkan untuk menghubungi kami melalui WhatsApp ya klik Hubungi kami

Macam-Macam Undangan Online

Ada beberapa macam undangan online yang bisa digunakan saat ini, diantaranya adalah sebagai berikut:

1. Undangan Online Gambar JPEG/JPG/PNG

Undangan dalam bentuk gambar ini juga sedang trend karena sangat simple dan mudah dikirimkan.

Namun dibalik kesederhanaannya, undangan ini memiliki kelebihan dan kekurangan.

Kelebihan Undangan Online Gambar:

  • Lebih mudah pembuatannya
  • Lebih murah
  • Mudah disebarluaskan
  • Bisa dipost di Instagram

Kekurangan Undangan Online Gambar:

  • Desain terbatas
  • Terlalu kaku
  • Model jadul
  • Tidak keren
  • Membosankan

Dari ulasan mengenai undangan dalam bentuk gambar diatas kita bisa lihat bahwa, meskipun memiliki banyak kelebihan namun juga terdapat kekurangan seperti desain yang terbatas dan tidak keren.

2. Undangan Online Video MP4

Undangan online dalam bentuk video juga sedang trend saat ini, dengan durasi yang bisa kita atur tergantung permintaan.

Biasanya durasinya 1 menit agar dapat di post di Instagram menjadi Feed.

Kelebihan Undangan Online Video:

  • Lebih interaktif
  • Tidak membosankan
  • Dapat dijadikan video kenangan
  • Bisa di posting di Youtube sehingga siapa saja dapat menonton

Kekurangan Undangan Online Video:

  • Tidak leluasa melakukan editing di kemudian hari
  • Memakan banyak kuota internet ketika disebarkan di pesan instan
  • Sulit mendapatkan re-share dari teman ataupun keluarga karena perlu kuota internet ketika ingin menyebarkan lagi
  • Memerlukan Photo Prewed untuk pembuatan videonya sehingga akan memakan budget lebih jika Anda ingin menikah secara hemat
  • Kurang keren

3. Undangan Online Website

Undangan Website lebih baik dari kedua undangan di atas. Undangan website bisa kita modifikasi sesuai kemauan, selain itu undangan ini juga lebih mudah disebarkan luaskan.

Namun dibalik berbagai kelebihan tersebut, undangan online dalam bentuk website ini memiliki kerumitan dalam pembuatannya.

Seperti yang sudah pernah dibahas sebelumnya mengenai kelebihan dan kekurangan undangan online website.

Undangan website jauh lebih efektif karena selain mudah disebarluaskan, pun juga terlihat sangat keren dan kekinian.

Kelebihan dan kekurangan Undangan Online Website:

Kelebihan Undangan Website:

  • Pembuatan Undangan Lebih Murah
  • Pembuatan Undangan Dengan Lebih Mudah
  • Undangan Lebih Simple
  • Tampilan Undangan Menjadi Modern
  • Undangan Online Website Dapat Diakses Siapa Saja
  • Undangan Website Dapat Dijadikan Album Online
  • Undangan Website Lebih Bermakna Untuk Pasangan
  • Undangan Website Lebih Keren
  • Undangan Online Website Tidak Lekang Oleh Zaman
  • Sangat interaktif dikarenakan penerima undangan bisa langsung memberikan feedback melalui kolom ucapan

Kekurangan Undangan Website:

Jika kita melihat perkembangan internet dan smartphone saat ini, praktis undangan online dalam bentuk website tidak memiliki kekurangan.

Kekurangan undangan website yang terdapat dalam daftar di bawah sudah tidak relevan lagi, mengingat perkembangan zaman yang semakin modern.

Berikut daftar kekurangan udangan website yang merupakan asumsi belaka:

  • Kurang berkesan
  • Tidak sopan
  • Malas
  • Pembuatan ribet
  • Pelit, dan
  • Lain sebagainya

Di atas adalah daftar undangan online yang biasa digunakan oleh calon pengantin saat ini.

Jangan sungkan untuk menghubungi kami melalui WhatsApp ya klik Hubungi kami

Jenis-Jenis Undangan Pernikahan

Jika umumnya undangan pernikahan dibuat dalam bentuk kertas yang menyerupai kartu, maka seiring berkembangnya zaman undangan pernikahan juga ikut bertransformasi sesuai dengan teknologi yang berkembang.

Sebab semakin kemari undangan pernikahan ternyata tidak hanya berupa kertas saja, adapun undangan online yang mulai menjadi trend belakangan.

Kehadiran undangan digital pada zaman sekarang seperti membawa warna baru yang menjadikannya patut untuk dicoba.

Bukan berarti undangan fisik mulai kehilangan pamornya, hanya saja undangan online terlihat lebih fresh dan kekinian, sehingga tidak jarang banyak orang yang turut mencobanya sekalipun mereka telah mencetak undangan secara fisik.

Jenis-Jenis Undangan Pernikahan Mainstream

Berikut adalah jenis-jenis undangan jika dilihat dari bentuknya;

1. Undangan Pernikahan Cetak

Jenis undangan yang satu ini pastinya sudah ada sejak dulu dan akan terus ada kedepannya.

Sebab eksistensi undangan cetak tampaknya masih banyak diminati orang-orang hingga sekarang.

Bentuknya yang beragam serta desain yang menarik menjadi daya pikat tersendiri bagi para pencintanya.

Selain itu, undangan cetak juga dinilai lebih sopan dan berkesan bagi orang yang menerimanya.

Sehingga tidak jarang orang-orang lebih menghargai suatu acara jika ada undangannya secara resmi, para tamu juga jadi tidak ragu untuk menghadirinya.

Meski undangan cetak dinilai lebih memakan waktu dan biaya. Namun, undangan ini memiliki banyak desain serta keunikannya masing-masing.

Mulai dari pemilihan warna dan tema, jenis tulisan yang dipakai hingga jenis kertas dapat dipilih.

Hal inilah yang menjadikan pamor dari undangan cetak tidak pernah pudar sekalipun teknologi berkembang pesat.

Sebab tidak jarang para penyelenggara membuat undangannya semenarik mungkin agar bisa jadi kenang-kenangan bagi penerimanya.

2. Undangan Pernikahan Digital

Jika sebelumnya undangan cetak dinilai lebih memakan biaya dan waktu, kini hadir alternatif lain berupa undangan digital yang lebih ramah lingkungan dan hemat.

Undangan ini sendiri menjadi trend akibat sifatnya yang online dan tidak perlu dicetak sebelum membagikannya.

Hal ini tentu sangat menghemat biaya sebab kamu tidak perlu memikirkan biaya cetaknya sekalipun tamu undanganmu cukup banyak.

Selain itu, undangan digital juga dinilai lebih praktis, sebab kamu bisa membagikannya secara cepat tanpa harus keluar rumah.

Cukup bermodalkan jaringan internet yang memadai maka undanganmu bisa langsung disebar secara menyeluruh melalui whatsapp dan email.

Hal ini tentu sangat membantu ketika rekan yang hendak kamu undang jaraknya jauh jika harus bertemu.

Tidak hanya itu saja, hadirnya website pembuatan undangan secara online juga semakin memudahkan para pengguna jasa ini.

Ada banyak desain dan template yang bisa kamu sesuaikan dengan selera, sehingga kamu bisa membuat undangan secara mandiri dan mudah.

Prosesnya yang cepat dan mudah semakin memanjakan para pembuat undangan, ditambah dengan layanannya yang gratis membuat undangan digital semakin diminati banyak orang.

Hal ini jugalah yang coba kami tawarkan melalui jasa undangan website Enkosa Wedding Invitation, kami siap membuatkan undangan digital sesuai dengan keinginanmu.

Ada banyak desain yang kami tawarkan dengan tampilan yang menarik dan cantik. Kamu bisa cek katalog desain yang tersedia di sini https://m.enkosa.com/.

Setelah mengetahui jenis undangan berdasarkan bentuknya, kamu tentu sudah bisa memilih undangan jenis apa yang sesuai dengan pernikahanmu.

Semua bisa dipertimbangkan sesuai dengan kebutuhan acaramu, sebab baik undangan cetak maupun digital memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing.

Ada baiknya diskusikan hal ini dengan pasangan agar tidak menjadi penyesalan di kemudian hari.

Jangan sungkan untuk menghubungi kami melalui WhatsApp ya klik Hubungi Kami

Lebih Lengkap: Beberapa Kekurangan Undangan Digital

Pesatnya perkembangan teknologi zaman sekarang membuat orang banyak yang memilih melakukan kegiatannya secara online.

Bahkan dalam hal pekerjaan pun kini bisa dilakukan secara online tanpa harus bertemu langsung.

Hal ini diperkuat dengan adanya pandemi yang memaksa kita untuk saling menjaga jarak dan interaksi.

Sehingga segala jenis kegiatan pun harus diminimalisir guna mengurangi penyebaran virus.

Tidak heran jika kini banyak kegiatan yang beralih menjadi online agar tidak banyak kerumunan yang terjadi.

Hal ini juga berdampak pada beberapa jenis usaha yang mulai beralih menjadi online, salah satunya adalah jasa undangan online.

Jika dulu undangan biasanya dicetak dalam jumlah yang banyak guna disebar sebagai bentuk pemberitahuan kepada rekan dan kerabat, kini mulai berkembang undangan digital yang bisa dibagikan tanpa harus dicetak terlebih dahulu.

Bahkan undangan digital juga dinilai lebih praktis dan ramah lingkungan. Sehingga tidak heran jika undangan ini menjadi trend yang banyak diminati beberapa kalangan.

Harganya yang murah sebab tidak ada biaya cetak juga menjadi alasan mengapa undangan ini diminati.

Tentunya kamu juga bisa memesan undangan digital melalui Enkosa Wedding Invitation.

Kami menyediakan jasa pembuatan undangan online dengan berbagai desain yang cantik dan elegan.

Kamu bisa cek katalog design kami di sini https://m.enkosa.com/

Sayangnya, meski undangan digital memiliki banyak keunggulan yang membuatnya menjadi trend, tentu ada saja kekurangan yang perlu kamu perhatikan sebelum memilihnya.

Berikut adalah beberapa kekurangan undangan online:

1. Dinilai Kurang Sopan

Beberapa orang berpendapat bahwa undangan online dirasa seperti kurang menghargai para tamu.

Sebab bentuknya yang digital dinilai kurang serius dalam mengundang tamu agar datang ke acara yang diselenggarakan.

Sehingga tidak jarang undangan online lebih mudah dilupakan jadwalnya.

Terlebih jika undangan ini dibagikan kepada kerabat yang masih berpikiran konvensional, bahwa mereka baru mau datang jika ada undangan secara fisik.

Hal ini tentu akan menyakiti kamu sebagai pihak yang mengundang sekaligus pemilik acara.

Kamu pasti sudah mengharapkan kehadiran banyak orang dari undangan yang disebar walau secara online.

Guna meminimalisir perbedaan pendapat tersebut, maka undangan digital bisa dibagikan kepada rekan yang memang sudah paham mengenai tujuan dari dipilihnya undangan digital ketimbang versi cetak.

2. Harus Memiliki Jaringan Internet

Karena bentuknya yang online maka membukanya pun dibutuhkan jaringan internet yang memadai.

Sehingga kamu juga harus memikirkan beberapa kemungkinan jika undanganmu tidak sampai kepada orang yang dituju.

Terlebih jika mengingat beberapa daerah yang mungkin jaringan internetnya sangat sulit.

Apalagi beberapa rekan yang mungkin tinggal di daerah pelosok akan sedikit kesulitan mencari jaringan dengan kuota internet yang kurang memadai.

Sebab tidak bisa dipungkiri jika membuka undangan digital memerlukan jaringan yang lancar serta kuota internet yang cukup.

3. Tidak Semua Orang Memiliki Ponsel

Meski teknologi sudah berkembang pesat di era digital seperti sekarang, namun tidak menutup kemungkinan bahwa beberapa orang belum memiliki ponsel guna mengakses undangan yang kamu bagikan.

Sebab untuk membuka undangan digital dibutuhkan ponsel yang canggih dan memadai, sedangkan hal ini bisa jadi jarang dimiliki oleh beberapa kerabat yang usianya cukup tua.

Ada baiknya kamu memilah-milah kembali siapa yang sebaiknya menerima undangan digital.

Semoga penjelasan mengenai kekurangan undangan digital di atas bisa membantumu dalam menentukan pilihan.

Jangan sungkan untuk menghubungi kami melalui WhatsApp ya klik Hubungi Kami

Lebih Lengkap: Kelebihan Undangan Digital Website

Siapa yang tidak bahagia menanti hari pernikahan yang semakin dekat?

Apalagi jika tanggal tersebut tinggal menghitung hari dan jam, tentu kamu akan semakin bersemangat bukan menghadapinya.

Tapi, sudahkah kamu mengundang semua orang untuk menghadiri acaramu?

Jangan sampai ada yang terlewat apalagi ketinggalan, ya.

Sebab akan sangat merepotkan jika kamu harus mencetak ulang undangan yang sudah dipesan sebelumnya.

Guna meminimalisir hal tersebut, banyak orang yang akhirnya beralih dari undangan cetak menjadi digital.

Terlebih dengan pesatnya teknologi yang berkembang saat ini membuat semua orang berpikir jika undangan digital lebih efektif.

Selain itu, undangan digital juga dirasa lebih praktis dan hemat, sehingga tidak heran jika versi digital kini menjadi trend yang dipilih banyak orang.

Adapun kelebihan undangan digital yang menjadi referensi banyak orang seperti berikut.

1. Pembuatannya Mudah

Keuntungan pertama yang membuat orang memilih undangan digital adalah proses pembuatannya yang mudah.

Kamu bisa membuatnya melalui situs design online yang tersedia secara gratis di internet.

Ada banyak template yang bisa disesuaikan dengan selera dan pasangan.

Selain bisa membuatnya sendiri, kamu juga bisa mengedit sendiri undangan yang telah dibuat dengan mudah.

Mulai dari membetulkan kesalahan pada penulisan kata maupun typo, mengganti jenis tulisan yang sesuai dengan keinginanmu.

Hingga merombaknya total dan menciptakan desain yang diinginkan.

Hal ini tentu sangat menguntungkan jika dibandingkan dengan undangan cetak.

 2. Hemat Biaya

Dalam mempersiapkan pernikahan tentu pengeluaran biaya menjadi hal yang sangat penting dipertimbangkan.

Terlebih pembuatan undangan juga memakan biaya yang cukup besar, sebab mencakup biaya cetak, design, maupun pemilihan bahan.

Sedangkan jika kamu memilih undangan digital, maka kamu tidak perlu memikirkan biaya cetak dan bisa merevisinya sesukamu, sehingga lebih hemat biaya.

3. Ramah Lingkungan

Selain lebih hemat, undangan digital juga dinilai lebih ramah lingkungan.

Sebab jika undangan cetak umumnya akan dibuang selepas acara, beda halnya dengan undangan digital yang tidak menyumbang sampah sama sekali.

Sehingga undangan digital juga banyak dipilih sebagai wujud mendukung gerakan ramah lingkungan.

4. Hemat Waktu

Jika undangan cetak umumnya memakan waktu dalam proses pembuatannya, maka lain halnya dengan undangan digital yang bisa dibuat dalam beberapa jam saja.

Selain itu, kamu juga harus meluangkan waktu guna menyebarkan undangan yang sudah dicetak kepada rekan dan kerabat.

Sedangkan undangan digital bisa kamu sebar secara cepat dan menyeluruh melalui email maupun whatsapp.

Dengan modal kuota internet saja kamu tidak perlu keliling-keliling menyebarkan undangan. Lebih praktis bukan?

5. Design Modern dan Kekinian

Banyak design maupun template undangan digital yang sangat memanjakan para penikmatnya, bukan berarti undangan cetak dianggap kuno dan kurang kekinian, ya.

Hanya saja undangan digital membawa nuansa yang lebih fresh dan modern.

Jika kamu adalah salah satu orang yang lebih menyukai undangan digital ketimbang cetak, kami menyediakan jasa pembuatan undangan digital yang bisa kamu jadikan sebagai referensi.

Selain kelebihan yang telah disebutkan di atas, ada banyak keuntungan yang bisa kamu dapatkan dengan menggunakan jasa undangan online dari enkosa wedding invitation..

Kamu hanya perlu membayar sekali maka semua akan diurus tanpa repot sama sekali.

Selain itu, invni.in juga menyediakan banyak design yang begitu cantik dan modern, kamu tentu bisa custom desain sesuai dengan seleramu, cek catalog design di sini m.enkosa.com.

Semoga ulasan mengenai kelebihan undangan digital di atas bisa membantumu dalam menentukan pilihan.

Jangan sungkan untuk menghubungi kami melalui WhatsApp ya klik Hubungi Kami

Pencarian yang paling banyak dicari

  • undangan online pernikahan
  • web undangan online gratis
  • undangan aqiqah online
  • undangan online via wa
  • cara membuat undangan online
  • contoh undangan online
  • desain undangan online
  • cara bikin undangan online
  • template undangan pernikahan
  • contoh surat undangan pernikahan online
  • jasa undangan pernikahan digital

Review Google My Bussiness for Enkosa.com

Artikel Terkait: